Bisnis.com, JAKARTA — Badan Pengelola Tabungan Perumahan Rakyat (BP Tapera) mencatat akumulasi penyaluran dana Fasilitas Likuiditas Pembiayaan Perumahan (FLPP) telah menyasar 1.877.747 debitur masyarakat berpenghasilan rendah (MBR) sejak 2010 hingga 2025.
Klik selengkapnya di sini: https://ekonomi.bisnis.com/read/20260114/47/1944194/bp-tapera-ungkap-penyaluran-flpp-tembus-187-juta-unit-sejak-2010.




